Upacara Hari Kesaktian Pancasila 1 Oktober 2024
- Detail
- Kategori: Kegiatan
- Ditayangkan: Selasa, 01 Oktober 2024 09:03
- Ditulis oleh Rijal
1 Oktober 2024, Bertempat di Halaman Gedung Pengadilan Negeri Sinjai telah dilaksanakan Upacara Untuk Memperingati Hari Kesaktian Pancasila. Diikuti oleh seluruh Pejabat dan Pegawai serta adik-adik Magang Siswa dan Mahasiswa. Pembina Upacara oleh Ibu Andi Naimmi Masrura Arifin, S.H. Wakil Ketua Pengadilan Negeri Sinjai.